Jenis Hewan Pemakan Daging – Hewan adalah sebuah makhluk hidup. Hewan atau pun binatang merupakan salah satu makhluk yang hidup di dalam bumi. Binatang juga mencari makan dengan cara berburu makanan di alam liar. Hewan juga memiliki beberapa jenis dalam mengkomsumsi makanan. Di lansir dari laman woodcraftunfinishedfurniture.
Ada juga hewan yang mengkomsumsi daging mau pun juga makanan yang bersifat tumbuh -tumbuhan. Hewan yang bersifat memakan daging bisa di kategorikan sebagai hewan yang memiliki keteria yang buas maupun ganas. Berbeda dengan yang memakan tumbuh -tumbuhan.
Berikut salah satu dari jenis hewan yang memakan daging sebagai berikut.
Harimau
Panthera Tigris adalah hewan yang masuk ke dalam kelompok felidae kucing dengan karakteristik belang hitam coklat di seluruh tubuhnya. Harimau memiliki ukuran badan paling besar jika di bandingkan dengan kucing lainnya, seperti cheetah, singa dan macan tutul.
Harimau memiliki kecepatan dan kelincahan yang baik dalam mengincar mangsanya. Dalam berburu, hewan ini cenderung memangsa hewan herbivora yang berukuran besar seperti sapi, kerbau, zebra, rusa dan sebagainya.
Macan Tutul
Macan tutul juga termasuk kedalam keluarga felidae (kucing). Jika di lihat dengan seksama, hewan karnivora ini memiliki tubuh yang sama besar dengan harimau dan yang membedakan antara keduanya adalah corak bintik yang di miliki oleh macan tutul. Habitat asli hewan ini adalah di hutan.
Singa
Panthera leo merupakan hewan yang termasuk kedalam keluarga felidae kucing dengan habitat umum di ekosistem padang rumput. Hidup secara berkoloni dan mendapatkan makanannya dengan memburu hewan herbivora di sekitarnya. Perburuan biasanya di lakukan oleh singa betina, sedangkan singa jantan cenderung lebih pasif dan hanya menunggu jatah buruan dari singa betina. Target buruan utamanya adalah hewan herbivora yang berukuran besar seperti rusa, sapi, jerapah dan sebagainya.
Jenis Hewan Pemakan Daging
Serigala
Hewan lainnya yang juga termasuk dalam kelompok karnivora yaitu serigala. Hewan ini termasuk ke dalam keluarga anjing yang merupakan anggota keluarga terbesar. Bedanya, serigala tidak sejinak anjing-anjing jenis lain. Hewan ini terkenal lebih ganas di bandingkan anjing sehingga tidak bisa menjadi hewan peliharaan seperti anjing. Serigala biasanya hidup di belahan Utara bumi dan terkenal dengan suaranya yang lantang saat malam hari.
Buaya
Buaya merupakan hewan reptil bertubuh besar yang hidup di air tawar seperti di sungai dan rawa dan lahan basah lainnya. Namun juga ada yang hidup di air payau, seperti buaya muara. Buaya muara dalah spesies buaya terbesar yang hidup di wilayah Aisa Tenggara hingga Australia. Makanan utama buaya adalah hewan bertulang belakang seperti ayam, ikan dan mamalia lain.